NLR Indonesia

Visi Misi Kami

Visi

Dunia yang bebas dari kusta dan konsekuensinya; semua orang Indonesia, terutama OYPMK atau orang dengan disabilitas, menikmati hak-hak mereka di tengah masyarakat inklusif tanpa stigma dan diskriminasi.

 

Misi

Kami mencegah, mendeteksi dan menangani kusta dan mendukung kesehatan, kemandirian dan inklusi penuh bagi OYPMK di dalam masyarakat dengan:

  1. Memperkuat petugas kesehatan, organisasi penyandang disabilitas dan komunitas orang dengan disabilitas.
  2. Mengedukasi masyarakat tentang kusta dan disabilitas.
Chat Kami
Send via WhatsApp
Scroll to Top